Minggu, 14 Juni 2009

Arti Sebuah Nama

Setiap mahluk di bumi ini mempunyai nama. Tuhan memberi nama kepada Adam dan Hawa, lalu Adam dan Hawa memberikan nama kepada setiap mahluk hidup lain yang telah diciptakan oleh Tuhan. Sepertinya hal ini umum dan biasa-biasa saja, tetapi sesungguhnya dibalik semua itu, nama mempunyai peranan yang sangat penting. Bukanlah tanpa alasan Tuhan memberikan nama kepada ciptaanNya. Bagaimana nama bisa menjadi penting ?
  • GEMPA GEREJA

Peter Wagner adalah seorang pengamat pertumbuhan gereja selama 40 tahun terakhir, dan dia menemukan suatu hal yang menarik apa yang Tuhan lakukan belakangan dalam gereja-gereja type apostolik profetik, yaitu Dia / Tuhan memberikan nama-nama baru kepada tiap individu ( Buku : Gempa Gereja, atau Churchquake, oleh Peter Wagner, halaman 99 ).


  • GEMATRIA

Adalah arti yang terkandung dibalik suatu kata, misalnya kata "radar", itu berasal dari "Radio Detecting and Ranging".
Dalam bahasa Indonesia contohnya kata "rudal" berasal dari "peluru kendali".

Alkitab Perjanjian Lama di tulis dalam bahasa Ibrani kuno, yaitu bahasa Aram. Dalam bahasa ini tidak dikenal adanya penulisan angka-angka, karena huruf alphabet juga berfungsi sebagai angka. Misalnya huruf pertama "A" adalah juga angka "1". Huruf kedua "B" adalah juga angka "2" dan seterusnya.

Gematria, disebut juga numerical value, menunjukkan hubungan arti antara kata yang satu dengan kata yang lain, karena masing-masing kata merupakan jumlah angka yang sama (share the same numerical value).

Dan ini luar biasa karena perbendaharaan kata (vocabulary) dalam bahasa itu tidak bisa sembarangan, yaitu makna yang ada dalam satu kata haruslah tetap sama atau berhubungan dengan kata lain yang berjumlah angka sama.

Bahkan jika satu kalimat mempunyai jumlah angka yang sama dengan satu kata, maka arti yang dikandung keduanya haruslah sama atau punya makna yang berhubungan.

Apakah gunanya ?

Kita bisa mengerti arti satu kata sampai mendalam, sampai batas-batasnya, propertinya, karena kata itu diterangkan oleh kata yang lain.


Untuk mempermudah penjabaran, kita ambil contoh kata : "child" atau anak, ditulis dengan tiga huruf Ibrani, masing-masing mewakili angka 10, 30, dan 4. Maka kata "child" berjumlah 44. Kata "father" atau bapa berjumlah 3, dan "mother" atau ibu berjumlah 41.

Apabila Bapa (41) disatukan dengan ibu (3) menghasilkan anak (44), perhitungan 41+3= 44. Unik bukan ?


Kata "my heart" atau hatiku, juga berjumlah total 44.

Kata "he will redeem" atau dia akan menebus, juga berjumlah 44.


Maka inilah makna seorang anak : the child carries the heart of his parents into a future in which he or she will redeem their aspirations !

  • PERFECT GEMATRIA & SIMPLE GEMATRIA

Ada dua jenis gematria, ini dibedakan berdasarkan tingkat kesulitannya.

Jika dari huruf-huruf yang sama diubah letak hurufnya dan menghasilkan kata lain yang mempunyai arti sama atau arti yang berhubungan langsung, maka ini disebut perfect gematria, tentu jumlah angkanya tetap sama.

Jika hanya jumlah angkanya yang sama tapi huruf dan katanya lain - maknanya tentu harus tetap sama atau berhubungan, maka ini disebut simple gematria. Contoh :

> Perfect gematria : Kata "grave" yaitu kuburan, dan "morning" yaitu pagi, dan "decay" yaitu meluruh hancur, ketiganya ditulis dengan huruf yang sama dan berjumlah sama. Maka maknanya : 'Death on this earth is not final, i.e. butterfly, the death of a worm is replaced by the morning of another far more beautiful other world existence'.

Kata lain adalah "near", maka maknanya bahwa kuburan atau kematian sesungguhnya langkah mendekat ke hadiratNya, near to Divine Presence.

Seorang penyair India Tagore mengatakan : "death is turning off the lamp because the dawn has come".

Sebagai orang percaya, dikatakan kita adalah pelita karena hidup di dunia yang dikuasai kegelapan ini, tapi kalau Terang sudah datang, yaitu kalau Yesus memerintah di atas bumi ini nanti, tugas kita sebagai pelita sudah berakhir ( 2Petrus 1:19 ).

2PET 1:19
Dengan demikian kami makin diteguhkan oleh firman yang telah disampaikan oleh para nabi. Alangkah baiknya kalau kamu memperhatikannya sama seperti memperhatikan pelita yang bercahaya di tempat yang gelap sampai fajar menyingsing dan bintang timur terbit bersinar di dalam hatimu.

> Simple gematria : Kata lain yang berjumlah sama dengan kata "grave" di atas adalah "union, returned, to pass on, to be removed". Maka sesungguhnya kematian adalah kembalinya seseorang kepada sang Pencipta, death brings return to the Source.

Bahkan "I will call" pun berjumlah sama dengan kata "grave". Karena itu kita biasa mengatakan seseorang yang meninggal sebagai 'dipanggil Tuhan' atau 'telah berpulang'.

  • CONTOH LAIN : "KING"


Kata "King" yaitu Raja, berjumlah 90.

Yang jumlahnya sama adalah "for you" , dan "from you", dan "all of them".

Ini adalah contoh gematria dengan level tematik tertinggi.

Alkitab memang mengatakan bahwa Raja yang sah haruslah serve all of you, be selected and approved among you, and represent everybody. Jadi bahkan jumlahnya pun menggambarkan misinya, seperti contoh berikut :

Yang juga berjumlah 90 adalah "my mouth" - maka maknanya : the king's claim authority is based solely on his representing the word of God.

Juga kata "water" dan "manna". Yesus yang adalah Raja, Dia juga adalah air yang hidup
(Yoh 7:38), dan manna yang turun dari sorga (Yoh 6:35).

YOH 7:38
Barangsiapa percaya kepadaKu, seperti yang dikatakan oleh Kitab Suci: Dari dalam hatinya akan mengalir aliran-aliran air hidup."

YOH 6:35
Kata Yesus kepada mereka: "Akulah roti hidup; barangsiapa datang kepadaKu, ia tidak akan lapar lagi, dan barangsiapa percaya kepadaKu, ia tidak akan haus lagi.


  • CONTOH LAIN : "LIGHT"

Kata "light" berjumlah 207, itu adalah jumlah yang sama dengan "they saw" yaitu mereka melihat.

Yesus adalah terang yang membuat orang buta dalam kegelapan (berdosa) dapat melihat kembali (melihat kebenaran). Ketika suruhan Yohanes Pembaptis bertanya siapakah Dia :
- Lukas 7:22 .. Dan Yesus menjawab mereka : "Pergilah, dan katakanlah kepada Yohanes apa yang kamu lihat dan kamu dengar : Orang buta melihat .."

Juga "elders" yaitu penatua, who enables us to see and to comprehend the deeper meaning of life.

Dan "the teacher" yang dulu disebut the Rabbi, who allows us vission.

Juga kalimat ini : "on the mountain" dimana Allah menyatakan diriNya sehingga kita bisa melihat lebih jauh, visi. Where God revealed Himself to us and shaved us that we can see far more than light alone reveals.

"And I awakened" berjumlah sama, punya makna penting yang berganda.

Disamping makna kedatangan Tuhan seperti kilat memancar dari ujung ke ujung langit dan orang mati akan dibangkitkan, itu juga tugas para pembawa obor akhir jaman, pembawa light (the torch bearers) untuk membangunkan orang-orang pilihanNya (the chosen ones) masuk pertempuran terakhir (buku The Torch and The Sword, oleh Rick Joyner)

  • NAMA

Numerical value nya adalah 340, dan itu adalah jumlah yang sama dengan kata : "book" . Maka : every name is a book waiting to be read and understood !

- Korintus 3:3 .. judul : Pelayan-pelayan Perjanjian yang baru
Karena telah ternyata, bahwa kamu adalah surat Kristus, yang ditulis oleh pelayanan kami, ditulis bukan dengan tinta, tetapi dengan Roh dari Allah yang hidup, bukan pada loh-loh batu, melainkan padaloh-loh daging, yaitu di dalam hati manusia.

Sebuah nama adalah sebuah buku pribadi seseorang :
- it captures a person's character and personality
- it describes everynone's mission on earth
- it contains a prophecy and powerfull blessing
- it remains with us after death

Pada waktu penciptaan, Allah hanya menyebut nama, maka itu jadi. Yang membuat tubuh kita disebut sebagai bait suci adalah karena pada diri kita ditaruh nama Allah, Yesus, melalui Roh Kudus (1Raja-raja 5:5). Bapa sangat menyukai pengorbanan Kristus, sehingga mengaruniakan kepadaNya nama di atas segala nama (Filipi 2:9).

1RAJ 5:5
Dan ketahuilah, aku berpikir-pikir henda mendirikan sebuah rumah bagi nama TUHAN, Allahku, seperti yang dijanjikan TUHAN kepada Daud, ayahku, demikian: Anakmu yang hendak Kududukkan nanti di atas takhtamu menggantikan engkau, dialah yang akan mendirikan rumah itu bagi anakKu.

FIL 2:9
Itulah sebabnya Allah sangat meninggikan Dia dan mengaruniakan kepadaNya nama di atas segala nama,

  • YOUR NAME IS YOUR SOUL

'Nama' dalam bahasa Ibraninya adalah 'shem'. Jiwa dalam bahasa Ibraninya adalah 'neshamah', yaitu kata 'shem' diberi awalan dan akhiran satu alfabet lagi. Jadi nama adalah pusat pribadi atau jiwa seseorang, central word for 'soul'. Jiwa manusia ada dikandung dalam namanya.

Itulah sebabnya nama seseorang diganti saat jiwanya berubah.

Kita lihat beberapa bukti adanya perubahan nama :

- Abram dulunya adalah penyembah banyak dewa-dewi (politheism), lalu dia berubah dan menyembah Allah yang tunggal (monotheism). Jiwanya berubah sehingga Allah pun mengganti namanya menjadi Abraham (Kejadian 17:5).

KEJ 17:5
Karena itu namamu bukan lagi Abram, melainkan Abraham, karena engkau telah Kutetapkan menjadi bapa sejumlah besar bangsa.

- Yakub yang artinya penipu, setelah dia bergumul dengan Malaikat TUHAN, dan karakternya diubahkan, namanya pun diganti menjadi Israel (Kejadian 32:28).

KEJ 32:28
Lalu kata orang itu: "Namamu tidak akan disebutkan lagi Yakub, tetapi Israel, sebab engkau telah bergumul melawan Allah dan manusia, dan engkau menang."

Kalau seseorang sedang sakit keras, maka pada hukum Yahudi, menyarankan sebagai upaya terakhir adalah supaya nama orang yang sakit keras tersebut diganti menjadi nama yang baru. Maksudnya supaya dia diubah menjadi orang lain yang berjiwa baru.

A new name is a new person.

Tradisi yang sama juga kita dapat kita temukan di Jawa.


  • YOUR NAME IS YOUR PROPHECY

Setiap orang tua adalah "nabi" bagi anaknya pada saat memberikan nama bayi itu.
Itu adalah pemberian yang luar biasa dari Tuhan. Tapi itu juga mengandung tanggung jawab yang besar.

Jangan sembarangan memilih nama untuk sang anak, karena sebagaimana namanya, demikian pula karakter dan perilaku si anak itu nanti dalam hidupnya :

- 1Samuel 25:25 .. …for as his name is, so is he ..

1SAM 25:25
... sebab seperti namanya demikianlah ia ...

Banyak sekali contoh-contoh dalam Alkitab yang memperlihatkan hubungan anatara nama dengan karakter perilaku orangnya.

Apakah ini artinya predestinasi ?
Apakah takdir si anak ditentukan oleh orang tuanya ?
Apakah free will dibatasi oleh nama ?

Jawabannya adalah : "Tidak sama sekali"

Kehidupan dalam masyarakat Perjanjian Lama menekankan prinsip freedom of choice. Pengambilan keputusan, menurut tradisi Parjanjian Lama, dituntun oleh Roh Allah. Bukan nama kita yang menyebabkan seperti apa kita jadinya. Tapi seperti apa kita mau bersikap dengan tanggung jawab dan berhikmat sesuai dengan tuntunan profetik yang berasal dari Roh Allah pada saat nama itu diberikan pada kita.

  • YOUR CALLING, YOUR MISSION, YOUR PURPOSE !

Kata "His word" yaitu firmanNya, berjumlah sama dengan kata the "Name (of God)".

Nama Allah adalah Yesus, Dia adalah Firman itu.

Nama "Moses" juga berjumlah sama dengan "Name of God" , dan nama Moses adalah nama yang paling kuat dalam alkitab yang punya hubungan gematria langsung dengan nama Allah.

Setiap nama punya hubungannya dengan Alkitab, karena ada kata atau bahkan kalimat (phrase) dengan jumlah yang sama.

Jadi nama seseorang bukan hanya menyatakan seperti apa engkau dipanggil, tapi itu juga adalah PANGGILANmu, misi hidupmu dan tujuan hidupmu !

It represent not simply what you are called, but your CALLING, and your life's mission and purpose !


  • CONTOH

Berikut ini adalah contoh beberapa nama dalam alkitab, jumlah angka (gematria)-nya, kalimat yang berjumlah sama, firman Allah yang mengandung gematria yang sama, dan penjelasan jenis berkat sesuai dengan arti namanya.

Shmuel (Samuel)
Hebrew:God hears
Gematria:377
Word Of God:And for bearing burdens
Phrase:For everything is in you
Blessings:He will carry the burdens
of all & God will respond
to his requests
Nechemya (Nehemia)
Hebrew:God comforts
Gematria:113
Word Of God:Number 11:29, prophets
Phrase:A wise man
Blessings:with prophetic insight,
he will bring comfort to
others
Tzefanyah (Zefanya)
Hebrew:Treasured by God
Gematria:235
Word Of God:Deuteronomy 33:9, He recognize
Phrase:Blessings is in him
Blessings:He will be highly treasured by God and be extremely insightful into other people's true character and nature
Esther (Ester)
Persian:Star
Gematria:661
Word Of God:The candles
Phrase:go after good deeds
Blessings:She will server as a shinning example to all. She will seek the righteous path
Aharon
Hebrew:Teaching, singing, shining mountain
Gematria:256
Word Of God:Exodus 25:14, the Ark
Phrase:Son of a righteous one
Blessings:He will perpetuate the spiritual values of his ancestors
Michael
Hebrew:Who is like God
Gematria:201
Word Of God:Genesis 50:21, support
Phrase:He did good for them
Blessings:He will help to support manu needy ones.
Caleb
Hebrew:Heart or dog
Arabic:Bold, brave
Gematria:52
Word Of God:Genesis 9:2, with everything
Phrase:Hand and heart
Blessings:He will combine the strength of his hand with the goodness of his heart to serve God and man.
Daniel
Hebrew:God is my judge
Gematria:95
Word Of God:Genesis 12:14, beautiful
Phrase:Strong love
Blessings:He will master the art of tough love, being both judgmental and compassionate
Yosef
Hebrew:God will increase
Gematria:156
Word Of God:Genesis 8:10, and he added, increased
Phrase:Highly praised
Blessings:He will bring together those who are estyred and he will gather much riches
David
Hebrew:Beloved
Gematria:14
Word Of God:Genesis 24:22, gold
Phrase:A holiday comes
Blessings:He will be loved and always welcomed, like a much awaited holiday
Moshe
Hebrew:Salvation, draw out
Gematria:345
Word Of God:Genesis 6:4, the name (God)
Phrase:Revealer of secrets
Blessings:He will comprehend the deepest mysteries of life and share his knowledge with others
Ruth
Hebrew:Friendship
Gematria:606
Word Of God:Genesis 31:24, you will speak
Phrase:A smile
Blessings:With a smile on her lips, she will speak words of friendship that will endear her to many
Miriam
Hebrew:Mistress of the sea
Gematria:290
Word Of God:Genesis 35:24, set apart, lift up
Phrase:And how abundant is your goodness
Blessings:She will be most unique and very special, being able to uplift and elevate others. She will be the epit0me of goodness.
Devora
Hebrew:To speak kind words, or a swarm of bees
Gematria:217
Word Of God:Genesis 14:20, and it gave light
Phrase:Dependable like her
Blessings:To be a beacon of light to those around her. She is reliable and dependable